ISTILAH POPULER BAHASA INGGRIS HURUF O-W

Pixabay

ISTILAH ASING POPULER O-W
ISTILAH-ISTILAH ASING POPULER O-W

(Part 3)

ISTILAH-ISTILAH ASING YANG SERING DIGUNAKAN OLEH PEMBICARA DAN PENULIS INDONESIA

Hasbiyallah Nasri  BLOGGEM

Hasbiyallah Nasri You Tube

Infonya klik DI SINI
Jangan lupa SUBSCRIBE ya..🙏

ISTILAH POPULER BAHASA INGGRIS HURUF O

Open minded = berpikiran terbuka, bersedia menerima pandangan atau saran orang lain
Open door policy = politik atau kebijakan pintu terbuka, bersedia menerima hal-hal yang baik dari Negara lain
Opportunity = kesempatan
Off the record = tidak boleh disiarkan untuk umum
Option = berdasarkan pilihan, tidak mengikat
Optional = bersifat tidak mengikat
Output = hasil
Out of date = ketinggalan jaman
Outsider = orang luar, bukan anggota

ISTILAH POPULER BAHASA INGGRIS HURUF P

Performance = penampilan, pertunjukan, permainan, hasil karya
Phenomena = kejadian luar biasa
Philanthropy = kesenangan membantu orang lain
Philanthropist = orang yang senang membantu orang lain atau meringankan penderitaan orang lain
Physical fitness = kesehatan jasmani
Progress report = laporan tentang kemajuan
Proposal = usul, rencana, lamaran
Problem solving = pemecahan masalah
Public interest = kepentingan rakyat banyak, kepentingan umum
Public opinion = pendapat umum
Public service = pelayanan terhadap masyarakat
Policy maker = pembuat kebijakan

ISTILAH POPULER BAHASA INGGRIS HURUF R

Referendum = pendapat rakyat melalui pemilihan langsung
Reporter = wartawan
Representative = wakil, contoh, utusan, pantas
Real estate = usaha perdagangan tanah dan rumah
Resource person = nara sumber

ISTILAH POPULER BAHASA INGGRIS HURUF S

Search And Rescue (SAR) = regu penolong kecelakaan
Social control = pengawasan oleh masyarakat
Standard of living = tingkat kehidupan, taraf hidup
Struggle for life = perjuangan hidup
Survey = penelitian
Surveyor = peneliti
Survive = selamat, tetap hidup, tetap ada setelah menghadapi bahaya atau tantangan
Survival of the fittest = yang kuatlah yang akan menang atau tetap hidup

ISTILAH POPULER BAHASA INGGRIS HURUF T

Team spirit = semangat kelompok
Team work = kerjasama kelompok
Term = jangka waktu       
Trial and error = percobaan untuk mengetahui kekurangannya
Try out = uji coba

ISTILAH POPULER BAHASA INGGRIS HURUF U

Upgrade = meningkatkan mutu. Upgrading = penataran

ISTILAH POPULER BAHASA INGGRIS HURUF  W

Wishful thinking = khayalan, angan-angan
Workshop = lokakarya, bengkel
Dikutip dari kamus Dr. Sayoga, MSc. dan Kamus-kamus lainnya.
Untuk membaca istilah populer bahasa Inggris selengkapnya, silahkan klik DI SINI


Miliki Segera!!! Buku ACTIVE PRONUNCIATION. Silahkan KLIK gambar bukunya untuk INFO dan PEMESANAN.

Miliki Segera!!! Buku ACTIVE PRONUNCIATION. Silahkan KLIK gambar bukunya untuk INFO dan PEMESANAN.
ACTIVE PRONUNCIATION | Kampung Inggris Original Product. Penyusun: M Haris Shofy A & Hasbiyallah Nasri ☆☆HARGA TERJANGKAU☆☆ Tersedia juga di Shopee, Lazada dan toko online lainnya.

● POSTINGAN TERPOPULER BLOG INI

PANDUAN MEMBACA BAHASA INGGRIS LENGKAP A-Z

CARA MENGEJA KATA DALAM BAHASA INGGRIS LENGKAP

CARA MEMBACA IRREGULAR VERBS A-Z | VERB 1 2 3

CARA MEMBACA REGULAR VERBS A-Z | VERB 1 2 3

97 PERIBAHASA BAHASA INGGRIS PLUS CARA BACA, ARTI DAN PENJELASANNYA

CARA AGAR CEPAT MENGUASAI BAHASA INGGRIS

CARA MEMBACA HURUF E DALAM BAHASA INGGRIS

CARA MEMBACA SIMBOL FONETIK BAHASA INGGRIS (IPA)

● POSTINGAN TERBARU 》 SILAHKAN KLIK

BUKU ACTIVE PRONUNCIATION

BUKU ACTIVE PRONUNCIATION
Kampung Inggris Original Product. Penyusun: M Haris Shofy A & Hasbiyallah Nasri

SILAHKAN KUNJUNGI